Grave of the Fireflies
Grave of the Fireflies
Latar Belakang
Film ini dibuat berdasarkan novel semi autobiografi dengan judul Hotaru no Haka yang ditulis oleh Akiyuki Nosaka. Yang berdurasi 88 menit ini termasuk jenis drama. Penonton dapat merasakan betapa sangat menyedihkan, karena premisnya tentang dampak perang. Beberapa tampilan mayat membusuk, serangan perang. Film ini sangat emosional dan mengecewakan.
Tujuan
Menggambarkan tentang kisah dua saudara kandung, Seita dan Setsuko, dan perjuangan putus asa mereka untuk bertahan hidup selama bulan-bulan terakhir Perang Dunia Kedua. Sikap tanggung jawab tersebut tergambar pada perlakuan Seita terhadap Setsuko dalam anime Grave of the Fireflies.
Target Pasar
15 - 40 Tahun
Insight
Meskipun Seita dan Setsuko berada dalam situasi yang sangat sulit, mereka mencoba bertahan hidup dengan segala yang mereka miliki. Harus mengorbankan berbagai hal untuk bertahan hidup, dan ini menggambarkan betapa besarnya pengorbanan yang mungkin diperlukan dalam situasi perang.
Kebutuhan Penerapan Desain
Poster film
Komentar
Posting Komentar